Rumah Batik Afifah Siap Meriahkan Jazz Gunung Bromo 2023

Jakarta – Pangelaran musik Jazz Gunung Bromo 2023 siap digelar pada 21 – 22 Juli di Probolinggo, Jawa Timur. Selain menampilkan musisi ternama, ajang ini juga dikemas dengan sejumlah rangkaian kegiatan. Salah satunya menghadirkan Pasar Batik Bromo bersama Rumah Batik Afifah. Melansir timesindonesia.co.id, Kamis, 20 Juli 2023, Pasar Batik Bromo tersebut akan memperkenalkan Rumah Batik