Awal Pekan, Harga Emas Antam Stagnan di Level Rp1.059.000 per Gram

Jakarta –  Harga emas Antam atau bersertifikat PT Aneka Tambang hari ini, Senin, 10 Juli 2023, terpantau di laman Logam Mulia, mengalami stagnan alias sama dengan harga yang diperdagangkan kemarin (9/7). Misalnya, untuk emas Antam 24 karat dengan pecahan satu gram hari ini dibanderol Rp1.059.000 atau sama dengan harga kemarin.  Setali tiga uang, harga buyback

Harga Emas Hari Ini Rebound, Antam Tembus Rp1.125.000 per Gram

Jakarta – Setelah dua hari mengalami koreksi, akhirnya harga emas produksi Antam hari ini, Kamis, 30 Maret 2023 rebound. Dinukil dari laman Pegadaian, logam mulia emas Antam 24 karat mengalami kenaikan dibanding kemarin. Hari ini, harga emas Antam pecahan 1 gram dibanderol Rp1.125.000, naik Rp5.000 dibanding harga kemarin. Sedangkan harga emas Antam untuk pecahan 0,5