Intip Perbedaan PNS dan PPPK: Status Pegawai, Hak, Masa Kerja hingga Jabatan

Jakarta – Sebelum mengikuti seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) atau pegawai pemerintah dengan perjanjian (PPPK) 2023, sebaiknya mengetahui terlebih dahulu apa perbedaan antara keduanya mulai dari status pegawai, hak, masa kerja hingga jabatan.  Berdasarkan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN), ASN sendiri terbagi menjadi dua jenis yakni PNS dan PPPK. Adapun

OJK Segera Terbitkan Aturan Dividen Perbankan, Intip Bocorannya!

Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dalam waktu dekat akan menerbitkan aturan dalam upaya memperkuat penerapan tata kelola Bank Umum, terutama terkait dengan dividen perbankan. Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK, Dian Ediana Rae, mengatakan bahwa, OJK melihat bahwa pengaturan terkait dividen bank ini perlu dilakukan sehubungan dengan fungsi pengawasan OJK. “Agar alokasi laba yang diperoleh

Intip Teknologi Kamera 200MP realme 11 Pro Series 5G

Jakarta – Menyusul kehadiran di Tiongkok pada minggu lalu, realme menyelenggarakan Mobile Photography Innovation Event dalam rangka memperkenalkan potensi maksimal dari teknologi kamera 200MP pada realme 11 Pro Series 5G.  Acara yang diselenggarakan di New York, Amerika Serikat pada 16 Mei 2023 ini menghadirkan produk anyar mereka, yakni realme 11 Pro+ 5G dengan fitur 200MP